Halal bi halal lahir ketika Presiden Soekarno sowan kepada KH. Wahab Chasbullah untuk melakukan sesuatu agar perbedaan pendapat pada waktu itu tidak menyebabkan perpecahan kepada bangsa ini
Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama, KH Yahya Cholil Staquf mewakili pengurus dan warga Nahdlatul Ulama mengucapkan selamat Idul fitri 1443 H yang jatuh pada tanggal Senin, 2 Mei 2022. “Kepada warga NU dan umat Islam pada umumnya, kami sampaikan, selamat merayakan Idulfitri 1 Syawal 1443 hijriyah dengan penuh suka cita dan mohon maaf lahir […]
Rais ‘Aam, KH. Miftachul Akhyar menghimbau agar saat menjalankan hari kemenangan, masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan, sebagaimana diri yang telah membentengi diri selama satu bulan dengan puasa.